
Apa itu Home Tournament Yasanis?
Pertandingan internal bagi murid-murid Yasanis yang diadakan setiap tahun. Event ini adalah ajang bagi para murid Yasanis untuk menunjukkan hasil latihan mereka selama ini kepada para pelatih. Pelatih lalu menilai para murid baik dari fisik (gerakan Wushu yang mereka peragakan) maupun mental (kedisiplinan, semangat berlatih, dll) mereka. Murid-murid yang dinilai siap secara fisik & mental akan naik ke...